Profil Terapis

Agus Nada adalah seorang praktisi hipnoterapis Klinis profesional yang telah berpraktek sejak tahun 2012, mendapatkan sertifikasi berstandar dan etis tinggi Certified Hypnotherapist dari Adi W. Gunawan Institute of Mind Technology setelah menyelesaikan program 100 Jam Scientific EEG and Clinical Hypnoterapy.

Agus Nada juga telah menyelesaian program Family Hypnotherapist di Akademi Hipnoterapi Indonesia (AHI) bersama Pak Ariesandi S., CHt. Untuk mendukung keilmuan sebagai terapis Agus Nada juga telah menyelesaikan program studi S1 jurusan Psikologi.

Agus Nada telah menangani lebih dari ratusan klien anak, remaja dewasa dan keluarga dengan hasil yang optimal. Agus Nada telah terdaftar dalam Asosiasi Hipnoterapi Klinis Indonesia (AHKI).

Agus Nada, S.Psi., C.Ht. - Certified Hypnotherapist

Griya Hipnoterapi Cibubur

KLINIK CIBUBUR

Jl. Lapangan Tembak, RT 003/02, Cibubur, Jakarta Timur, Indonesia, 13720.

  griyahipnoterapi21@gmail.com